APA YANG TERJADI KETIKA SEBUAH PERSAHABATAN DI PERSIMPANGAN JALAN... ?

APA YANG TERJADI KETIKA SEBUAH PERSAHABATAN DI PERSIMPANGAN JALAN... ?


Kisah ini adalah kelanjutan dari  Kisah  MENGUKIR PERSAHABATAN DI TELUK YOTEFA  JAYAPURA , namun judul di atas sepertinya tidak cocok, kelihatan ada sesuatu yang terjadi dalam sebuah persahabatan....hehehehehe

Lanjut aja kisahnya ya...... Dari jalur cerita sebelumnya kami selesai dari  wisata kolam pemancingan, kami melanjutkan perjalanan ke Perbatasan antara Indonesia dan Papua New Guine , namun dalam perjalanan , kami berhenti persimpangan  jalan untuk mengetahui di mana arah nya yang lebih jelas.


Awal nya saya tidak mau turun dari mobil, karena takut nanti tiba-tiba ada panah beracun yang nyasar, namun ketika melihat keluar alam nya begitu mempesona akhirnya aku keluar juga ikut bergabung untuk foto-foto.

Di tempat sepi ini kami mengambil gambar secara-hati-hati karena takut ada sesuatu yang mengintai di balik semak-semak.

Setelah memastikan keadaan Aman, kami langsung mengambl gambar sebagi kenangan persahabatan di persimpangan jalan Scow- Wutung-Holte Camp.
Berikut ini saya tampilkan hasil foto-fotonya.


Ini lagi ngapain ya??? nunjuk jalan atau berdansa???? hehehe

Lagi main kereta api...seperti masa kecil, yang ada lagu nya.....

Mirip Group Band Malaysia Vocalis nya yang pake kaca mata hitam...hehehe

Nah...kalo ini mirip group band terkemuka di jalan itu...hahaha


Gaya ini mirip film The Cobra, penjahatnya  yang pake baju merah ...hahahaa..


Ini Gaya orang sukses, berani, lugas dan terpercaya..... jiahhhhhahahahhaha

Setelah selesai pengambilan gambar, akhirnya kami masuk kedalam Mobil melanjutkan perjalanan ke perbatasan RI dan PNG. 

Setelah masuk ke mobil ada satu orang yang tidak kelihatan mulai dari foto-foto hingga sudah mau jalan,,,,,  Hamdin tidak kelihatan, kami pikir sudah di culik OPM, ternyata beliau pergi buang air besar di semak-semak...hahahahaha

Setelah menunggu beberapa saat akhirnya Hamdin muncul dari semak-semak, naik ke mobil dan kami melanjutkan perjalanan menuju luar negeri ............................

Bersambung ..............................................








Kedua foto ini belum jelas penjelasan nya seperti apa...sabar ya pembaca................